Kecamatan Wajo

Camat Wajo dan Beberapa Lurah berkunjung ke Lorong Wisata (Longwis) 206.

Infoasatu.com,Makassar–Camat Wajo bersama koperindag beberapa lurah melakukan temu muka bersama warga dalam kegiatan berkunjung ke Lorong Wisata (Longwis) 206 bertempat jalan Sangir 2 Sekretariat Kelompok remaja Kelurahan Melayu baru Kecamatan Wajo Kota Makassar dalam kunjungannya setelah melakukan kegiatan olahraga pagi bersama dilanjutkan dengan melihat aktivitas masyarakat yang menawarkan produk mereka yang dibuat sendiri untuk dikonsumsi serta dijual melalui lorong wisata (Longwis) dalam wawancara bersama awak media star7 Tv camat Wajo

warga benar-benar siap menerima tamu yang akan berkunjung ke Lorong wisata kesiapan yang dimaksud Camat meliputi kesiapan produk UMKM untuk dibeli oleh pengunjung serta kesiapan dalam memberikan pelayanan yang lazim dalam destinasi wisata karena pemasaran produk longwis ini bagaimana kita bisa meningkatkan serta mengangkat potensi yang ada di longwis utamanya UMKM yang ada di lorong wisata Kelurahan Melayu baru yang bertempat di jalan Sangir 2 lorong 206 menawarkan khususnya kuliner seperti menjual minuman dengan berbagai rasa juga makanan kemudian ada juga kerajinan-kerajinan yang mereka buat terutama gantungan kunci juga tas-tas dari manik-manik jadi memang pasar ini juga adalah sebagai ajang untuk uji coba pasar yang mana produk-produk dari UMKM kita khususnya yang di longwis.

mempromosikan untuk pemasarannya di pasar untuk tujuannya merupakan penilaian khusus juga memotivasi warga untuk mengangkat atau menunjukkan potensi-potensi yang ada di masing-masing kegiatannya. sebelum “produknya dipasarkan di tempat lain di luar dari lorong wisata yang nantinya bisa menjadikan bisnis yang menghasilkan.(3/9/2023)

Facebook Comments
Baca Juga :  Warga Melayu Baru dan Camat Wajo Senam Bersama