Categories: NasionalNEWS

Update Corona di Indonesia: 5.136 Positif, 469 Meninggal, 446 Sembuh

Infoasatu.com, Jakarta – Pemerintah RI memperbarui data kasus virus Corona (Covid-19) di Indonesia. Per Rabu (15/3/2020), tercatat 5.136 kasus positif, 469 meninggal, dan 446 dinyatakan sembuh.

“Sudah 36 ribu sampel yang diperiksa dari 196 kabupaten/kota,” kata juru bicara pemerintah untuk penanganan virus Corona, Achmad Yurianto, Rabu (15/4/2020).

Terjadi penambahan jumlah kasus positif sebanyak 297, sehingga total secara akumulatif menjadi 5.136.

Total pasien yang meninggal dunia bertambah 10 menjadi 469 kasus.

Sedangkan pasien yang mendapat hasil negatif dalam 2 kali pemeriksaan dan dinyatakan sembuh bertambah 20, menjadi 446.

Facebook Comments
Alifah Muchdar

Leave a Comment

Recent Posts

Grand Opening Dealer Chery Veteran, Danny Pomanto: Peluang Investasi Makassar Semakin Unggul

Infoasatu.com, Makassar - Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto menghadiri Grand Opening Showroom Chery Veteran…

3 hari ago

Mesin Pesawat Jemaah Haji UPG-05 Rusak, Kemenag Beri Teguran Keras Garuda Indonesia

Infoasatu.com, Makassar - Pesawat Garuda Indonesia yang menerbangkan jemaah haji kelompok terbang (kloter) lima Embarkasi…

3 hari ago

Indira Yusuf Ismail Berterima Kasih ke Pilot Garuda Indonesia Selamatkan 450 Jemaah Haji Asal Makassar

Infoasatu.com, Makassar - Bunda Pendidikan Anak Usia Dini atau Bunda PAUD Kota Makassar, Indira Yusuf…

3 hari ago

Mahasiswa UGM Takjub dengan Danny Pomanto yang Memimpin Makassar dengan Banyak Inovasi

Infoasatu.com,Makassar--Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto berbagi ilmu dan diskusi bareng mahasiswa-mahasiswi UGM mengenai upaya…

4 hari ago

Indira Yusuf Ismail Dampingi Tim Paduan Suara dalam Ajang HKG PKK Tingkat Nasional

Infoasatu.com,Makassar--Ketua TP PKK Kota Makassar Indira Yusuf Ismail, mendampingi Tim Paduan Suara (Padus) TP PKK…

4 hari ago

PJ Sekda Kota Makassar Pimpin (Rakor) bersama Kepala Cabang BPJS Kesehatan Kota Makassar

Infoasatu.com,Makassar--PJ Sekda Kota Makassar, Firman Hamid Pagarra memimpin Rapat Kordinasi (Rakor) bersama Kepala Cabang BPJS…

5 hari ago